Skip to main content

Posts

Showing posts with the label Tokoh

IWAN FALS BICARA NASIONALISME

id.pinterest.com   BANGUNLAH PUTRA-PUTRI PERTIWI   SINAR MATAMU TAJAM NAMUN RAGU KOKOH SAYAPMU SEMUA TAU TEGAP TUBUHMU TAK KAN TERGOYAHKAN KUAT JARIMU KALA MENCENGKERAM BERMACAM SUKU YANG BERBEDA BERSATU DALAM CENGKERAMMU. ANGIN GENIT MENGELUS MERAH PUTIHKU YANG BERKIBAR SEDIKIT MALU-MALU MERAH MEMBARA TERTANAM WIBAWA PUTIHMU SUCI PENUH KHARISMA PULAU-PULAU YANG BERPENCAR BERSATU DALAM KIBARMU. Ref:  TERBANGLAH GARUDAKU SINGKIRKAN KUTU-KUTU DI SAYAPMU !!BERKIBARLAH BENDERAKU SINGKIRKAN BENALU DI TIANGMU HEY..JANGAN RAGU DAN JANGAN MALU.. TUNJUKKAN PADA DUNIA !! BAHWA SEBENARNYA KITA MAMPU..!!  MENTARI PAGI SUDAH MEMBUMBUNG TINGGI BANGUNLAH PUTRA-PUTRIIBU PERTIWI MARI MANDI DAN GOSOK GIGI SETELA ITU KITA BERJANJI TADI PAGI, ESOK HARI, ATAU LUSA NANTI GARUDA BUKAN BURUNG PERKUTUT..!!  SANG SAKA BUKAN SANDANG PEMBALUT..!! DAN COBA KAU DENGARKAN..!! PANCASILA ITU..!! BUKANLAH RUMUS KODE BUNTUT..!! YANG HANYA BERISI HARAPAN…!! YANG HANYA BERISI HAYALAN…!!

MBAH SURIP : FENOMENA JALANAN, KESUKSESAN, HINGGA KEMATIAN

Hari Selasa 4 Agustus 2009 segenap masyarakat Indonesia dikejutkan dengan meninggalnya sosok seniman/musisi eksentrik dan fenomenal Mbah Surip. Segenap media massa baik cetak maupun elektronik berlomba-lomba untuk mendapatkan informasi yang akurat mengenai "kepergian" Mbah Surip. Kepergiannya yang mendadak, sontak membuat terkejut banyak masyarakat, bahkan Presiden SBY pun turut mengucapkan belasungkawa atas kepergian Mbah Surip. Ya... belum hilang rasanya "booming" Mbah Surip yang tengah melanda masyarakat Indonesia, sosok Mbah Surip menjadi "bintang" di layar kaca televisi Indonesia beberapa waktu belakangan ini, wajahnya muncul saban hari di berbagai macam tayangan televisi dan acara-acara off-air lainnya dan laris manis menjadi bintang iklan berbagai macam produk. Sosok dengan nama asli Urip Aryanto ini adalah sosok seniman/musisi yang berangkat dari jalanan, hidup di jalan, dan menempa pribadi juga di jalan. Berkumpul dari satu komunitas ke komunitas